Berita Terbaru Seputar Jatuhnya Pesawat Malaysia Airlines
Jatuhnya pesawat milik Malaysia Airlines menjadi perhatian banyak pihak terkait spekulasi penyebab jatuhnya pesawat tersebut. Kini bahkan beberapa penumpang pesawat dicurigai terkait tindakan terorisme karena menggunakan paspor curian. Apa saja perkembangan terbaru berkenaan dengan jatuhnya pesawat Malaysia Airlines dengan nomor penerbangan MH370 tersebut:
Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan Djoko Suyanto menegaskan militer Malaysia telah meminta bantuan kepada Indonesia untuk mencari pesawat Malaysia Airlines MH370 yang hilang kontak sejak Sabtu (8/3/2014) dini hari. Mendapat permintaan seperti itu, kata Djoko, panglima TNI Jenderal Moeldoko pun langsung meresponi dengan positif. Read more...
PM Malaysia : Malaysia Airlines Hilang Bukan Karena TerorismePenyebab hilangnya pesawat Malaysia Airlines (MAS) MH370 sejak Sabtu pagi 8 Maret lalu dintegaskan oleh Perdana Menteri Malaysia Datuk Sri Najib Razak bukan karena aksi terorisme. Najib Razak mengatakan pihaknya tidak akan membuat kesimpulan sebelum adanya bukti yang kuat. Read more...
4 keluarga korban kecelakaan pesawat Malaysian Airlines MH370 asal Medan dan Jakarta dikabarkan akan tiba di Kuala Lumpur, Malaysia. Hal ini telah dikonfirmasi Duta Besar RI untuk Malaysia, Herman Prayitno saat ditemui di Gedung KBRI Kuala Lumpur pagi tadi (10/3).Read more...
Saudara laki-laki Philip Wood hanya bisa berserah dalam iman saat mengetahui anggota keluarganya ini adalah salah satu penumpang pesawat Boeing 777 yang hilang tanpa jejak.Philip Wood (50) adalah satu dari tiga warga Amerika yang menumpangi pesawat naas maskapai Malaysia Airlines yang bertolak dari Kuala Lumpur, Malaysia menuju Beijing, China. Read more..
Pemerintah Malaysia berharap dapat menyelesaikan analisis laboratorium pada Senin (10/3/2014) sore. Hasil analisis itu diharapkan bisa menunjukkan apakah ceceran minyak di laut antara Malaysia dan Vietnam berasal dari jet penumpang Malaysia Airlines yang hilang atau bukan. Read more
No comments:
Post a Comment